Agustus 25, 2025

Day

Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia (FKG UI) kembali berpartisipasi aktif di forum ilmiah internasional. Salah satu staf pengajar dari Departemen Periodonsia, Dr. drg. Fatimah Maria Tadjoedin, Sp.Perio(K), menjadi pembicara dalam ajang Malaysia International Dental Exhibition and Conference (MIDEC) 2025 yang digelar di Kuala Lumpur Convention Centre (KLCC) pada 8–10 Agustus 2025. Acara yang diselenggarakan oleh Malaysian Dental Association (MDA) ini...
Read More