• febriana_s@ui.ac.id
  • Ilmu Kesehatan Gigi Masyarakat - Pencegahan

Area of Expertise

  • Epidemiologi penyakit gigi dan mulut
  • Strategi pencegahan berbasis komunitas
  • Pengembangan dan implementasi teknologi digital dalam layanan kedokteran gigi

Research Interest

  • Early Childhood Caries (ECC)
  • Teledentistry

Prof. Dr. drg. Febriana Setiawati, M.Kes

Staf Pengajar | Profesor

Biosketch

Prof. Dr. drg. Febriana Setiawati, M.Kes., FISDPH., FISPD. merupakan Guru Besar pada Departemen Ilmu Kesehatan Gigi Masyarakat dan Pencegahan, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Indonesia. Beliau meraih gelar Magister Kesehatan (M.Kes.) pada tahun 1998 dan gelar Doktor dari Universitas Indonesia pada tahun 2012 dengan predikat cum laude. Atas kiprahnya dalam bidang kesehatan gigi masyarakat, beliau dianugerahi gelar Fellow of the Indonesian Society in Dental Public Health (FISDPH) dan Fellow of the Indonesian Society in Preventive Dentistry (FISPD) oleh PB PDGI pada tahun 2022.

Karier beliau sebagai pendidik dimulai sejak tahun 1989 di Departemen Ilmu Kesehatan Gigi Masyarakat dan Pencegahan FKG UI dan terus berlanjut hingga kini. Selain mengajar, beliau juga aktif dalam kepengurusan akademik fakultas sebagai anggota Senat Akademik FKG UI untuk dua periode berturut-turut (2019–2024 dan 2024–2029). Di ranah organisasi profesi, beliau tergabung sebagai anggota Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI) serta Ikatan Peminatan Kesehatan Gigi Masyarakat Indonesia (IPKESGIMI).

Di bidang pengajaran, beliau mengampu berbagai mata kuliah terkait kesehatan gigi masyarakat dan pencegahan penyakit gigi, serta membimbing mahasiswa dalam riset-riset yang relevan dengan bidang tersebut.

Education

  • S1: Universitas Indonesia Prodi Kedokteran Gigi
  • S2: Universitas Indonesia Prodi Epidemiologi
  • S3: Universitas Indonesia Prodi Ilmu Kedokteran Gigi

Research Fellow

Publication

Awards

– Text
– Text
– Text
– Text

– Text
– Text
– Text
– Text

– Satyalancana Karya Satya XX Tahun (2011)
– Predikat Cum Laude Program Doktor Universitas Indonesia (2012)
– Satyalencana Karya Satya XXX Tahun (2019)
– DIIIB Award Kategori Kekayaan Intelektual – Hak Cipta Buku Sikat Bersih Monster Gigi (2020)
– DIIIB Award Kategori Kekayaan Intelektual – Hak Cipta Program Komputer Aplikasi Web Media untuk Edukasi Risiko Karies Gigi (2021)
– Fellow of the Indonesian Society of Dental Public Health (FISDPH) (2022)
– Fellow of the Indonesian Society of Preventive Dentistry (FISPD) (2022)